Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2017

MERANCANG PENGALAMATAN JARINGAN

1. Pada subnetting,IPv4 terdiri dari 2 bagian yaitu... 2. Rentang IP private kelas A adalah... 3. Sebuah IP xxx.xxx.xxx.xxx/27,maksud dari 27 adalah... 4. Apabila kita membutukan 10 host tiap bagian network,maka netmask yang kita gunakan adalah... 5. Tentukan alamat IP network dan broadcast dari IP 192.168.1.9/29... Jawab 1. Network Identifier /NetID atau  Network Address  (alamat jaringan) yang digunakan khusus untuk mengidentifikasikan alamat jaringan di mana host berada. Host Identifier /HostID atau  Host address  (alamat host) yang digunakan khusus untuk mengidentifikasikan alamat host (dapat berupa workstation, server atau sistem lainnya yang berbasis teknologi  TCP/IP ) di dalam jaringan. 2. 1-126 3. Prefix 4. 255.255.255.240 (128+64+32+16) 5. IP network : 192.168.1.8 Broadcast : 192.168.1.15

SOAL INPUT/OUTPUT

Gambar
1).Jelaskan apa yang dimaksud dengan input/output bus pada sistem komputer ! 2).Jelaskan karakteristik dari setiap bus pada I/O bus ! 3).Sebutkan berbagai perangkat lunak yang dapat dipergunakan untuk membantu dalam konfigurasi jaringan komputer ! 4).Jelaskan perbedaan antara sistem operasi dan sistem operasi jaringan ! 5).Jelaskan langkah-langkah melakukan backup sistem pada sebuah sistem operasi ! 6).Jelaskan cara pengujian kinerja piranti jaringan ! 7).jelaskan cara membersihkan dan menyinpan log kerja peralatan ! 8).Jelaskan langkah-langkah melakukan restore hasil backup ! Jawab 1) .    input adalah  (masukkan) unit/perangkat luar yang dipasang sesuai dengan slot atau portnya masing-masing untuk memasukkan atau mentransfer data dari luar ke dalam  mikroprosesor  untuk di proses dan diterjemahkan secara digital.        output adalah  (keluaran) unit/perangkat luar yang digunakan untuk menampilkan atau menerjemahkan dat...